Home » , , , » Cara Root dan Instal CWM Smartfren Andromax C - Jelly Bean

Cara Root dan Instal CWM Smartfren Andromax C - Jelly Bean

Posted by Flashing Room on Monday, February 2, 2015


Smartfren Andromax C ini adalah android murah yang dikeluarkan oleh smartfren tidak heran jika Smartfren Andromax C ini banyak peminatnya ,biarpun murah tapi kualitas bisa dibilang cukup bersaing lah .Untuk cara root smartfren andromax c ini caranya cukup mudah hanya cukup menggunakan framaroot saja .

Agan siapin dulu dah framarootnya buat proses root :

  • Framaroot - Klik disini untuk download
  • Terminal Emulator - Bisa di download di PlayStore
  • Recovery.Img - Klik disini untuk download

Untuk langkah root :

  • Install Framaroot yang anda download tadi
  • Buka Aplikasi Framaroot yang sudah terinstall dan pilih SuperUser atau SuperSU tergantung keinginan anda (Pilih salah satu)
  • Kemudian pilih opsi Gandalf 
  • Tunggu hingga ada notifikasi sukses, kemudian restart ponsel Max C anda
  • Selesai Max C berhasil di Rooting
  • Download Recovery.img dan letakan di Sdcard/disini
  • Download atau Install Terminal Emulator yang ada di PlayStore
  • Buka menu setting kemudian cari developer option dan centang USB Debugging
  • Anda akan dimintai password, silahkan masukan password berikut "Cobaaja08x" (tanpa tanda petik)
  • Buka Terminal Emulatornya
  • Ketik "su" (tanpa tanda petik) pada terminal emulator
  • Jika ada notifikasi SuperUser ijinkan saja
  • Ketik "dd if=/sdcard/recovery.img of=/dev/block/mmcblk0p13 bs=1024" (tanpa tanda petik), kemudian enter
  • Setelah itu ketik kembali "reboot recovery" (tanpa tanda petik), kemudian enter
  • Max-C akan merestart dan masuk CWM Recovery
  • Selamat Max C anda telah berhasil diinstall CWM

Setelah terinstall CMW ada baiknya anda melakukan Backup untuk berjaga-jaga jika terjadi Bootloop. Saya ingatkan resiko melakukan root, bisa saja anda mengalami bootloop, jika MaC anda sudah terlanjur mengalami Bootloop silahkan baca artikel ini untuk solusi Boothoop pada Mac C JB 



0 comments:

Post a Comment

Blog Archive

.comment-content a {display: none;}